FRUITVALE STATION (2013)




Mungkin dari para penonton film ini ada yang sudah dan ada yang belum mengetahui tentang kisah nyata yang menjadi inspirasi dari debut penyutradaran dari Ryan Coogler ini. Pada tahun baru 2009 terjadi sebuah tragedi penembakan oleh seorang polisi yang menewaskan Oscar Grant di stasiun kereta bawah tanah, Fruitvale Station. Pada kejadian tersebut banyak saksi mata yang merekam dengan

Comments